Negara Ini Larang Warganya Membawa Anjing Jalan-Jalan, Ini 4 Alasannya
Iran Larang Warga Bawa Anjing Jalan-Jalan, Ini 4 Alasannya TEHERAN – Pemerintah Iran memperluas larangan membawa anjing ke tempat umum di beberapa kota. Alasannya terkait kesehatan, ketertiban sosial, dan keselamatan. Larangan ini sebelumnya sudah berlaku di Teheran sejak 2019. Sekarang, kota Ilam di barat juga menerapkannya. Setidaknya 17 kota lain ikut melarang, termasuk Isfahan dan … Baca Selengkapnya