Mulai 2026, Tabungan Turis di Bali Akan Diperiksa untuk 3 Bulan Terakhir
Jumat, 2 Januari 2026 – 06:35 WIB Gianyar, VIVA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali pada tahun 2026 ini akan menerapkan aturan baru untuk wisatawan mancanegara (wisman). Aturan ini akan memastikan jumlah uang di tabungan yang mereka miliki saat berlibur di Bali. Gubernur Bali, Wayan Koster, mengatakan aturan ini diterapkan untuk mewujudkan pariwisata dan wisatawan yang … Baca Selengkapnya