Russia Menolak Berdamai dengan Ukraina, Berikut 3 Alasannya
Rusia menolak berdamai dengan Ukraina. Foto/AP MOSKOW – Rusia tidak berencana untuk menghadiri “pertemuan puncak perdamaian” kedua yang dipromosikan Ukraina akhir tahun ini. Juru bicara Kementerian Luar Negeri Maria Zakharova mengatakan bahwa acara tersebut akan didasarkan pada “formula perdamaian” Vladimir Zelensky dan berusaha untuk memberikan ultimatum kepada Moskow. Pada hari Jumat, Zelensky mendesak Barat untuk … Baca Selengkapnya