Mahkamah Tinggi PBB Kembali Memerintahkan Israel untuk Meredakan Krisis di Gaza
Mahkamah Internasional (ICJ) pada hari Kamis memerintahkan Israel untuk mengambil langkah-langkah lebih lanjut untuk melindungi warga sipil di Gaza dan meredakan krisis kemanusiaan di wilayah pesisir di mana pasukan Israel sedang bertempur melawan kelompok militan Palestina Hamas. Mahkamah tersebut memerintahkan Israel untuk memudahkan pengiriman bantuan kemanusiaan ke Gaza, dengan mencatat bahwa tidak ada pengganti bagi … Baca Selengkapnya