Pakaian Seragam Wajib bagi Petugas Haji demi Kehadiran Jemaah

Sabtu, 18 Mei 2024 – 23:26 WIB VIVA Nasional – Seluruh Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi wajib menggunakan atribut seragam lengkap selama berada di tanah suci. Ini merupakan wujud kehadiran serta kesediaan petugas untuk memberikan pelayanan terbaik bagi jemaah haji. Baca Juga : Heboh Pegawai Kristen Jadi Petugas Haji, Ini Penjelasan Kemenag Penegasan … Baca Selengkapnya

Hai Jemaah, Amalkan 3 Hal Ini Agar Tidak Tersesat di Masjid Nabawi

loading… Jemaah Haji Indonesia diimbau untuk membawa identitas diri, menghafal nomor gate dan warna gate Masjid Nabawi dan nama hotel. Foto/SINDOnews/andryanto wisnuwidodo MADINAH – Jemaah Haji Indonesia diingatkan untuk melakukan 3 hal agar tidak tersesat di Masjid Nabawi. Yakni, membawa kartu identitas, menghafal nomor dan warna gate Masjid Nabawi serta nama hotel. Pertama, jemaah haji … Baca Selengkapnya

Perhatian! Masa Berlaku Visa Umrah Berakhir pada 23 Mei, Jemaah Wajib Pulang ke Indonesia

Kementerian Agama mengingatkan bahwa visa umrah musim ini (1445 H) hanya dapat digunakan hingga 15 Zulkaidah atau bertepatan 23 Mei 2024. Widi Dwinanda dari Media Center Haji Kementerian Agama menyampaikan kabar terbaru soal visa umrah saat memberikan keterangan pers di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta, Rabu (15/5/2024). Widi menjelaskan bahwa pihak Arab Saudi telah mengeluarkan … Baca Selengkapnya

Bagaimana Tampilan Gelang dan Kartu Identitas Jemaah Haji Indonesia?

Loading… Kementerian Agama (Kemenag) memberikan kalung identitas (ID Card) dan gelang logam kepada setiap jemaah haji Indonesia selama berada di Tanah Suci. Gelang identitas sudah menjadi ciri khas jemaah dan petugas haji Indonesia. “Gelang identitas merupakan ciri khas jemaah haji Indonesia dan tahun ini jemaah juga diberikan kartu identitas yang dikalungkan,” kata Bagian SISKOHAT (Sistem … Baca Selengkapnya

Jemaah Haji Asal Palembang Meninggal Sebelum Berangkat ke Tanah Suci

Selasa, 14 Mei 2024 – 06:38 WIB Palembang – Kabar duka menyambangi Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Palembang, Sumatera Selatan. Jemaah kelompok terbang (Kloter) 2, Nurseha binti Umar, meninggal dunia saat menjalani perawatan di rumah sakit Siti Fatimah Palembang, Senin malam, 13 Mei 2024. Baca Juga : Top Trending: Sosok Kowad Cantik Hingga Detik-detik … Baca Selengkapnya

Menteri Agama Melepas Keberangkatan Kloter Pertama Jemaah Haji 2024

Loading… Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas melepas kloter pertama jemaah calon haji, Minggu (12/5/2024) dini hari. Foto/Tangkapan layar TANGERANG – Kloter pertama jemaah calon haji diberangkatkan ke Arab Saudi pada Minggu (12/5/2024) dini hari. Mereka dilepas Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas . Berdasarkan foto yang diterima oleh iNews Media Group, terlihat Menag Yaqut membagikan … Baca Selengkapnya

Peringatan Pj Walkot Tangerang agar Jemaah Haji Tidak Membawa Alat Masak ke Tanah Suci

Sabtu, 11 Mei 2024 – 23:17 WIB Tangerang – Penjabat (Pj) Wali Kota Tangerang, Nurdin melepas ratusan jemaah haji yang masuk dalam kloter pertama. Pelepasan tersebut dilakukan di Masjid Raya Al-Adzom, Kota Tangerang, untuk nantinya menuju embarkasi Asrama Pondok Gede, Sebtu, 11 Mei 2024. Baca Juga : 3 Kloter Jemaah Haji 2024 Terbang Perdana ke … Baca Selengkapnya

Jadwal Keberangkatan Pertama Jemaah Haji dari Bandara SMB II Palembang

Sabtu, 11 Mei 2024 – 14:56 WIB Sebanyak 22 kelompok terbang (kloter) jemaah calon haji akan diberangkat pertama ke tanah suci pada 12 Mei 2024.. Ilustrasi Foto: Dok. JPNN.com jpnn.com, PALEMBANG – Bandara Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang kembali ditetapkan sebagai embarkasi haji oleh pemerintah. Executive General Manager SMB II R Iwan Winaya Mahdar … Baca Selengkapnya

554 Jemaah Haji Siap Berangkat! Mulai 12 Mei 2024!

Kamis, 9 Mei 2024 – 11:14 WIB JAKARTA – Proses pemvisaan jemaah haji reguler 1445 H/2024 M asal Indonesia mendekati final. Sebanyak 554 kloter sudah terbentuk dan tervisa sesuai dengan jumlah kuota jemaah haji Indonesia. Tahun ini, Indonesia mendapat 241.000 kuota, terdiri atas 213.320 jemaah reguler dan 27.680 jemaah khusus. Baca Juga : 437 Petugas … Baca Selengkapnya

Menag Berangkat ke Arab Saudi untuk Memeriksa Persiapan Terakhir Layanan Jemaah Haji

Selasa, 7 Mei 2024 – 01:43 WIB VIVA Nasional – Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas melakukan kunjungan kerja ke Arab Saudi. Menag akan mengecek persiapan akhir layanan di Tanah Suci jelang keberangkatan jemaah haji. Baca Juga : Koordinasi dengan Maktab, KUH Komitmen Tingkatkan Layanan Jemaah Haji Tahun ini Indonesia mendapat 241.000 kuota, terdiri atas 213.320 … Baca Selengkapnya