Laporan Terbaru Mengungkap Penurunan Mengejutkan dalam Pemeriksaan Kanker Wanita di Seluruh Dunia
Uji kanker pada wanita mengalami penurunan secara global, menurut Hologic Global Women’s Health Index terbaru, salah satu koleksi data terbesar tentang kesehatan dan kesejahteraan wanita. Hologic, Inc. (Nasdaq: HOLX), inovator kesehatan wanita terkemuka, bermitra dengan Gallup untuk membuat Index ini. Sekarang sudah memasuki tahun keempat, Index ini menimbulkan keprihatinan baru tentang tren penurunan kesehatan wanita. … Baca Selengkapnya