Pasar Asia Terjun Bebas, Investor Cemas Sinyal The Fed Tunda Penurunan Suku Bunga
Jumat, 14 November 2025 – 08:50 WIB Jakarta, VIVA – Bursa Asia-Pasifik mengalami penurunan pada pembukaan perdagangan hari ini. Hal ini terjadi setelah adanya koreksi di bursa Amerika Serikat akibat aksi taking profit dan kekhawatiran pasar bahwa Federal Reserve akan menahan pemotongan suku bunga pada pertemuan Desember 2025 mendatang. Baca Juga: Dibuka Menghijau, IHSG Masih … Baca Selengkapnya