Advokat Staf Sekjen PDIP Ungkap Tindakan Melanggar Hukum AKBP Rossa Cs

Kuasa hukum Staf Sekretaris Jenderal DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto, Kusnadi, Petrus Salestinus, meminta KPK untuk mengganti penyidik yang dianggap melakukan perbuatan tak etis terhadap kliennya. Menurut Petrus, AKBP Rossa Purbo Bekti dan timnya yang sedang melakukan penyidikan seharusnya diganti karena melanggar hukum. Petrus juga menambahkan bahwa ada sejumlah penyidik lainnya yang … Baca Selengkapnya