Pramono Anung Dikabarkan Kembali ke Bandara YIA Setelah Tiba di Magelang, Jubir PDIP Angkat Bicara
Translated to Indonesian: Pramono Anung Dikabarkan Kembali ke Bandara YIA Setelah Tiba di Magelang, Jubir PDIP Angkat Bicara
Gubernur Jakarta Pramono Anung dikabarkan kembali ke Bandara YIA Kulonprogo, DIY usai tiba di Magelang, Sabtu (22/2/2025). Foto/Dok.SindoNews Juru Bicara PDI Perjuangan (PDIP) M Guntur Romli angkat bicara mengenai kabar Gubernur Jakarta Pramono Anung kembali ke Bandara Yogyakarta International Airport (YIA) usai tiba di Magelang pada Sabtu (22/2/2025). Guntur mengaku tak mengetahui kabar beredar tersebut. … Baca Selengkapnya