Partai Gerakan Rakyat Resmi Diluncurkan, Orang Kepercayaan Anies Terpilih sebagai Ketua Umum
Pembukaan Rakernas I Gerakan Rakyat. Ormas ini resmi berubah menjadi partai politik. Sahrin Hamid (kedua dari kanan) menjadi ketua umum. Foto/Tangkapan layar JAKARTA – Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) Gerakan Rakyat resmi sepakat untuk mendirikan partai politik (parpol) bernama Partai Gerakan Rakyat. Keputusan ini ditetapkan dalam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) I hari kedua di Hotel Aryaduta Menteng, … Baca Selengkapnya