Peresmian Dua SPPG Polda Kalsel, Kapolri: Berikan Dukungan Penuh bagi Program MBG
BANJARBARU – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri acara groundbreaking untuk 10 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) milik Polda Kalimantan Selatan (Kalsel) di Banjarbaru, Kamis (21/8/2025). Kapolri juga meresmikan dua fasilitas SPPG yang sudah beroperasi. Melalui kegiatan ini, Sigit berharap Polri bisa terus mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG) dari Presiden Prabowo Subianto. “Semoga SPPG … Baca Selengkapnya