Kendala Menghadang Skuad Persib Bandung dalam Sesi Latihan

memuat… BANDUNG – Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, mengakui tantangan berat yang dihadapi skuadnya dalam menjalani program latihan pascajeda Liga 1 2023/2024. Para pemain terlihat lelah, namun Hodak memberikan pengakuan bahwa mereka telah berusaha keras menjalankan seluruh program latihan. Sesi latihan baru berlangsung selama seminggu di Stadion Sidolig, Bandung, sejak jeda kompetisi. Bojan Hodak, pelatih … Baca Selengkapnya