Penyelidikan Polisi Terhadap Minyak Oplosan yang Beredar di Pacitan
Polisi Polres Pacitan sedang menyelidiki temuan produk Minyakita palsu atau oplosan yang beredar di sejumlah lapak dan kios pasar tradisional. Kapolres Pacitan AKBP Agung Nugroho mengatakan bahwa sampel Minyakita palsu tersebut sedang dalam proses penyelidikan. Polisi juga berkoordinasi dengan Dinas Perdagangan dan Tenaga Kerja serta Satgas Pangan untuk menganalisis apakah kasus tersebut memiliki unsur pidana. … Baca Selengkapnya