Program TEKAD Bertujuan Mempercepat Pertumbuhan Ekonomi Inklusif di Desa
Jakarta (ANTARA) – Sekretaris Jenderal Kementerian Desa dan Daerah Tertinggal (Sekjen Kemendes PDT), Taufik Madjid, menjelaskan bahwa Program Transformasi Ekonomi Kampung Terpadu (TEKAD) bertujuan untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi yang inklusif. “Program TEKAD diharapkan bisa mendorong pembangunan lebih cepat supaya desa-desa yang masuk kategori tertinggal dan sangat tertinggal bisa bertransformasi menjadi desa maju dan mandiri,” ujar … Baca Selengkapnya