Hasil Survei Keluaran Pemilu di Luar Negeri Dinyatakan Palsu

Rabu, 14 Februari 2024 – 23:25 WIB Exit poll di Melbourne diumumkan pada 10 Februari atau sehari sebelum masa tenang. (Foto: ABC Indonesia) Sabtu kemarin (10/02), masyarakat Indonesia di Australia, termasuk di Melbourne, menggunakan hak pilihnya dalam Pemilu 2024. Menurut data Komisi Pemilihan Umum, jumlah data pemilih tetap di Australia adalah sekitar 35.000 orang. Walaupun … Baca Selengkapnya