Melawan Tren! Bank Sentral Tiongkok Pertahankan Suku Bunga Pinjaman di Tengah Gelombang Stimulus Global
Senin, 22 September 2025 – 17:50 WIB Jakarta, VIVA – Bank sentral Tiongkok (PBOC) secara resmi menahan suku bunga pinjaman (Loan Prime Rate/LPR) pada hari Senin, 22 September 2025. Keputusan ini berbeda dengan kebijakan yang diambil oleh bank sentral Amerika Serikat, The Fed, dan Bank Indonesia (BI) yang sama-sama menurunkan suku bunga acuan mereka. Baca … Baca Selengkapnya