Laksamana AS Khawatir, Bantuan Rusia untuk China dalam Memangkas Dominasi Militer AS, Begini Caranya
Komandan Indo-Pasifik AS Laksamana Samuel Paparo mengeluarkan sejumlah peringatan tentang China dan Korea Utara saat tampil di forum keamanan, termasuk kekhawatiran utama tentang bagaimana Rusia dapat membantu Beijing memangkas dominasi Angkatan Laut AS. “Saya berekspektasi Rusia menyediakan teknologi kapal selam bagi RRC [Republik Rakyat China] yang berpotensi menutup dominasi bawah laut Amerika atas RRC,” kata … Baca Selengkapnya