Gugatan terhadap BYD Motor Indonesia, BMW Ungkapkan Alasannya
BMW AG telah mengajukan gugatan terhadap BYD Motor Indonesia di Pengadilan Niaga Jakpus terkait penggunaan merek M6. Gugatan tersebut dilakukan untuk melindungi hak kekayaan intelektual, menjaga standar kualitas, dan eksklusivitas produk yang mereka miliki. BYD Motor Indonesia saat ini menggunakan M6 sebagai model kendaraan mereka. Direktur Komunikasi BMW Group Indonesia, Jodie O’tania, menyatakan bahwa BMW … Baca Selengkapnya