Menghadapi PSIS Semarang, Dewa United Bertekad Balas Dendam
Jumat, 23 Februari 2024 – 01:00 WIB Pelatih Dewa United FC Jan Olde Riekerink. Foto: Liga Indonesia Baru jateng.jpnn.com, MAGELANG – Dewa United akan menghadapi PSIS Semarang dalam laga pekan ke-25 Liga 1 2023/2024 di Stadion Moch. Soebroto, Magelang, Jumat (23/2). Pada laga ini, tentunya Dewa United mengusung misi balas dendam karena pada pertemuan pertama … Baca Selengkapnya