Rusia Tuduh Ukraina Serang Pembangkit Nuklir hingga Sebabkan Kebakaran
Rusia telah menuduh Ukraina melancarkan serangan drone terhadap pembangkit listrik tenaga nuklir yang mengakibatkan kebakaran dan kerusakan pada transformator bantu, bertepatan dengan peringatan Hari Kemerdekaan Ukraina yang ke-34. Serangan pada hari Minggu itu memaksa pengurangan kapasitas operasional sebesar 50 persen pada reaktor nomor tiga di Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) Kursk, dekat perbatasan dengan Ukraina, … Baca Selengkapnya