Perjalanan Rasulullah SAW dengan Buraq

Perjalanan Rasulullah SAW dengan Buraq

loading… Diyakini bahwa dalam perjalanan luar biasa Isra Mikraj, Rasulullah Shallallahu Alaihi Wassalam diperjalankan menggunakan Buraq. Foto ilustrasi/ist Banyak kisah dari peristiwa Isra Mikraj, yang dipercaya sebagai kejadian luar biasa yang dialami Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam pada malam 27 Rajab. Diyakini dalam perjalanan ‘luar biasa’ itu, Rasulullah SAW ditumpangkan dengan Buraq. Lalu, sebenarnya … Baca Selengkapnya

Para Nabi dan Rasul yang Dijumpai Rasulullah dalam Perjalanan Isra’ Mikraj

Para Nabi dan Rasul yang Dijumpai Rasulullah dalam Perjalanan Isra’ Mikraj

loading… Ada 8 nabi terdahulu yang ditemui Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam dalam perjalanan Mikraj ke Sidratul Muntaha. Foto ilustrasi/ist Inilah para nabi dan rasul terdahulu dan 11 golongan yang ditemui Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam saat perjalanan Isra Mikraj. Siapa saja mereka? Dalam Islam, peristiwa Isra Mikraj diyakini sebagai kejadian yang sangat fenomenal dan … Baca Selengkapnya

Rasulullah SAW Menyaksikan Rupa Hakikat Malaikat Jibril

Rasulullah SAW Menyaksikan Rupa Hakikat Malaikat Jibril

loading… Ketika Nabi Muhammad SAW naik ke langit hingga Sidratul Muntaha, beliau melihat wujud asli dari Malaikat Jibril. Kisah ini diceritakan dalam Surat An-Najm ayat 13-18. Foto ilustrasi/ist Salah satu kisah dalam perjalanan Isra Mikraj adalah saat Rasulullah SAW diperlihatkan wujud asli Malaikat Jibril. Berikut penjelasannya. Dalam peristiwa itu, Nabi Muhammad SAW naik ke langit … Baca Selengkapnya

Kemunculan Nabi Palsu Telah Dinisbatkan oleh Rasulullah ﷺ

Kemunculan Nabi Palsu Telah Dinisbatkan oleh Rasulullah ﷺ

sedang memuat… Ternyata, munculnya nabi-nabi palsu sudah pernah diprediksi dan bahkan disabdakan oleh Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wassalam dalam hadis-hadisnya. Foto ilustrasi/Sindonews Munculnya nabi-nabi palsu ternyata sudah pernah diprediksi bahkan diucapkan oleh Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wassalam. Dalam Islam, Nabi Muhammad SAW adalah nabi ke-25 dan diketahui sebagai penutup seluruh para nabi dan rasul, sehingga … Baca Selengkapnya

Sunnah Rasulullah yang Menyehatkan, Mari Pelajari!

Sunnah Rasulullah yang Menyehatkan, Mari Pelajari!

loading… Makan buah sebelum makan besar adalah sunnah Nabi yang sering dilupakan, padahal kebiasaan ini sangat bermanfaat bagi kesehatan. Foto ilustrasi/ist Banyak sekali sunnah Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam yang ternyata sangat baik untuk kesehatan kita. Apa saja kebiasaan Baginda Nabi SAW itu? Berikut penjelasannya. Sepanjang hidupnya, Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam jarang sekali menderita sakit parah. … Baca Selengkapnya

Membaca Al-Qur’an dan Berselawat Sebelum Tidur: Perintah Rasulullah SAW bagi Muslimah

Membaca Al-Qur’an dan Berselawat Sebelum Tidur: Perintah Rasulullah SAW bagi Muslimah

Nabi Muhammad SAW memberikan nasehat untuk amalan sebelum tidur kepada istrinya, Aisyah radhiyallahu ‘anha. Salah satunya adalah mengkhatamkan Al-Qur’an dan membaca sholawat. Ada beberapa amalan sebelum tidur yang sangat bermanfaat dan tentunya mendatangkan pahala. Islam sudah menjelaskannya dalam banyak riwayat, baik dari Al-Qur’an dan As-Sunnah. Dalam kitab ‘Durratun Nashihin’ disebutkan sebuah riwayat. Suatu malam, Nabi … Baca Selengkapnya

4 Kebiasaan Sunnah Rasulullah Sebelum Tidur yang Mulai Terlupakan, Baca Selengkapnya di Sini!

4 Kebiasaan Sunnah Rasulullah Sebelum Tidur yang Mulai Terlupakan, Baca Selengkapnya di Sini!

Salah satu sunnah Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam sebelum tidur yang penuh berkah tapi sering dilupakan. Padahal, urusan tidur bukan hal sepele karena ada keberkahannya jika kita ikuti ajaran Baginda Rasul. Ini dia 4 sunnah beliau sebelum tidur: 1. Tidur di Awal Malam Nabi Muhammad biasa tidur setelah sholat Isya. Ini waktu yang tepat untuk mengistirahatkan … Baca Selengkapnya

Ingin Segera Mendapat Pekerjaan? Amalkan Doa dari Rasulullah SAW Ini!

Ingin Segera Mendapat Pekerjaan? Amalkan Doa dari Rasulullah SAW Ini!

Rabu, 12 November 2025 – 04:16 WIB Rasulullah SAW mengajarkan kita untuk selalu berdoa kepada Allah SWT dalam setiap kondisi, termasuk saat sedang mencari pekerjaan. Berdoa adalah bentuk ikhtiar spiritual agar usaha kita mendapat berkah dan rezeki yang halal. Dengan berdoa, hati menjadi lebih tenang dan langkah kita lebih mantap dalam menghadapi proses seleksi. Doa-doa … Baca Selengkapnya

Doa Pagi Hari dari Rasulullah SAW, Mari Amalkan!

Doa Pagi Hari dari Rasulullah SAW, Mari Amalkan!

Sebelum mulai aktivitas pagi, sebaiknya kita muslim berdoa dengan amalkan doa-doa yang diajarkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Ini kumpulan doa Rasulullah yang sering beliau baca di pagi hari, penting untuk diketahui. Terutama saat kita akan memulai kegiatan di pagi hari. Lantas, doa seperti apa yang harus kita panjatkan? Diriwayatkan dari Ummu Salamah radhiyallahu ‘anha, … Baca Selengkapnya

Memilih untuk Tidak Menikah Sepanjang Hidup? Begini Nasihat Rasulullah SAW

Memilih untuk Tidak Menikah Sepanjang Hidup? Begini Nasihat Rasulullah SAW

loading… Seorang muslim tidak halal menentang perkawinan dengan anggapan, bahwa hidup membujang itu demi berbakti kepada Allah SWT. Foto ilustrasi/freepik Masih banyak orang sekarang yang milih untuk hidup sendiri dan putuskan untuk tidak menikah seumur hidup. Apakah hal itu diperbolehkan dalam Islam? Syekh Yusuf al-Qardhawi dalam bukunya yang diterjemahkan H. Mu’ammal Hamidy berjudul “Halal dan … Baca Selengkapnya