Ekonomi Digital Singapura Capai 18,6% PDB, Naik dari 14,9% pada 2019
Hasil survei IMDA menunjukkan bahwa 3 dari 4 pekerja di Singapura sekarang sering menggunakan alat-alat AI. Sebanyak 85% dari pengguna AI tersebut merasa bahwa AI membantu mereka bekerja lebih cepat dan lebih baik. Tingkat adopsi AI di kalangan UKM meningkat lebih dari tiga kali lipat dalam satu tahun: dari 4,2% di tahun 2023 menjadi 14,5% … Baca Selengkapnya