Pusat Neuromuskular Utama di Indonesia, Menangani Penyakit Saraf dan Otot yang Langka.

VIVA – “Neuromuskular” mengacu pada hubungan antara saraf dan otot, termasuk bagaimana sistem saraf mengontrol pergerakan dan fungsi otot. Istilah ini sering digunakan dalam konteks medis dan biologis untuk membahas kondisi, penyakit, dan pengobatan yang berkaitan dengan interaksi ini. Baca Juga: IMS dan ZKTeco Mengguncang Timur Indonesia Melalui ZKRefresh Tech Reveral Memahami fungsi neuromuskular itu … Baca Selengkapnya

Pertahankan Kekuatan Otot dengan Mengonsumsi 5 Jenis Makanan Ini

Selasa, 28 Mei 2024 – 02:04 WIB Ubi jalar. Foto: Hellosehat jpnn.com, JAKARTA – MEMILIKI otot yang kuat dan sehat bisa mendatangkan manfaat yang baik untuk tubuh, seperti melancarkan peredaran darah, menurunkan berat badan dan lainnya. Menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit, satu-satunya cara untuk membangun dan menjaga massa otot yang sehat adalah dengan berolahraga … Baca Selengkapnya

New York melarang penjualan pil diet dan pembangun massa otot kepada anak-anak

Penjualan suplemen penurunan berat badan dan pembangunan otot kepada anak di bawah umur sekarang dinyatakan ilegal di New York, berdasarkan undang-undang pertama di negara ini yang mulai berlaku minggu ini. Para ahli mengatakan regulasi federal yang longgar terhadap suplemen makanan telah menyebabkan produk-produk ini kadang-kadang mengandung bahan yang tidak disetujui, seperti steroid dan logam berat, … Baca Selengkapnya