Ibu Kota Venezuela Sepi Tak Lazim dengan Toko-Toko Tertutup, Sehari Usai Maduro Digulingkan AS
Suasana tenang yang tegang melanda Venezuela pada Minggu, sehari setelah Presiden Nicolás Maduro digulingkan dan ditangkap dalam sebuah operasi militer Amerika. Ibukota Venezuela, Caracas, sangat sunyi pada hari Minggu dengan sedikit kendaraan yang bergerak. Toko-toko, pom bensin, dan bisnis lainya kebanyakan tutup. Sebelumnya, antrean panjang terlihat di toko-toko dan di luar pom bensin karena warga … Baca Selengkapnya