1.000 Anak Yatim dan Disabilitas Merayakan Kebersamaan Ramadan di Tangerang
Sabtu, 15 Maret 2025 – 13:08 WIB Sebanyak 1.000 anak yatim dan disabilitas menghadiri acara buka puasa bersama di Hotel Novotel Tangerang. Foto: sumber jpnn jpnn.com, TANGERANG – Ramadan bukan sekadar bulan ibadah, tetapi juga momen untuk menebarkan kebahagiaan dan kepedulian kepada sesama. Dalam semangat berbagi, PT. Pancakarya Griyatama, PT. Estate Facility Management, PT. Skandinavia … Baca Selengkapnya