Harga Emas Melonjak ke Rekor Tertinggi Imbas Penutupan Pemerintah
Para investor di Wall Street sepertinya tidak terlalu khawatir tentang rencana penutupan pemerintah AS. Menurut banyak analis, gejolak pasar yang mungkin terjadi hanya akan sementara dan akan membaik dengan cepat setelah semuanya di Washington D.C. kembali normal. Pasar saham masih saja naik ke level tertinggi baru, dan banyak yang memperkirakan bank sentral AS (The Fed) … Baca Selengkapnya