Topan Kalmaegi Mengancam Vietnam, Usai Tewaskan 114 Orang di Filipina
Para meteorolog telah memperingatkan bahwa topan ini kembali menguat saat bergerak cepat menuju wilayah tengah Vietnam. Badan penanggulangan bencana Filipina mengonfirmasi setidaknya 114 orang tewas akibat Topan Kalmaegi, dengan 127 orang lainnya masih dinyatakan hilang. Presiden Ferdinand Marcos Jr. telah menetapkan status darurat dan memperingatkan kedatangan topan super lainnya. Yang terburuk mungkin masih akan datang … Baca Selengkapnya