Israel Serang Kampus di Kota Gaza Pasukan Perintahkan Evakuasi Baru
Pada hari Minggu, militer Israel kembali menghancurkan sebuah gedung di Universitas Islam di Kota Gaza, dengan dalih bahwa Hamas telah memanfaatkan fasilitas tersebut untuk memantau gerakan pasukan Israel dan merencanakan serangan. Rekaman video yang diterbitkan oleh media Israel maupun Palestina menunjukan gedung tersebut dihantam dan roboh, dan militer telah mengkonfirmasi serangan tersebut. Klaim ini tidak … Baca Selengkapnya