PPATK Beberkan Transaksi Judi Online Tahun Ini Anjlok Rp155 Triliun Dibanding 2024

PPATK Beberkan Transaksi Judi Online Tahun Ini Anjlok Rp155 Triliun Dibanding 2024

loading… Kepala PPATK, Ivan Yustiavandana menjelaskan penurunan angka transaksi judi online, di mana tahun ini turun Rp155 triliun lebih rendah dibandingkan pada 2024. Foto/Muhammad Refi Sandi JAKARTA – Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Ivan Yustiavandana, mengungkapkan bahwa transaksi judi online (judol) di Indonesia mengalami penurunan yang sangat besar. Tahun ini, nilainya turun … Baca Selengkapnya

Pertumbuhan Ekonomi Kuartal III 2025 Melambat, BPS Beberkan Peran Konsumsi Rumah Tangga

Pertumbuhan Ekonomi Kuartal III 2025 Melambat, BPS Beberkan Peran Konsumsi Rumah Tangga

JAKARTA – Pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal ketiga tahun 2025 tercatat sebesar 5,04% secara tahunan, dan 1,43% dibanding kuartal sebelumnya. Menurut Deputi BPS, Moh. Edy Mahmud, mayoritas sektor usaha menunjukkan kinerja positif yang mendukung pertumbuhan ini. Angka 5,04% ini lebih tinggi daripada pertumbuhan di kuartal yang sama tahun lalu, yaitu 4,95%. Sektor-sektor yang memberikan kontribusi … Baca Selengkapnya

Sikap MKD Tolak Pengunduran Diri Rahayu Saraswati: Stalino Beberkan Sepak Terjang Politikus PKS

Sikap MKD Tolak Pengunduran Diri Rahayu Saraswati: Stalino Beberkan Sepak Terjang Politikus PKS

loading… Tokoh pemuda nasional Stalino Saerang. Foto/Istimewa JAKARTA – Keputusan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR yang menolak pengunduran diri Rahayu Saraswati Djojohadikusumo dari keanggotaan DPR dinilai sangat tepat. Dukungan kuat juga datang dari tokoh pemuda nasional, Stalino Saerang. “Dukungan ini bukan cuma tren ikutan aja, tapi karena melihat sepak terjang keseharian Mbak Saraswati dan tanggung … Baca Selengkapnya

Onad Berencana Bertobat Tertangkap Narkoba, Acha Septriasa Beberkan Penyebab Perceraian

Onad Berencana Bertobat Tertangkap Narkoba, Acha Septriasa Beberkan Penyebab Perceraian

Sabtu, 1 November 2025 – 03:35 WIB Jakarta, VIVA – Onadio Leonardo yang secara mengejutkan tertangkap karena narkoba bikin heboh netizen. Pengakuannya yang ingin tobat kembali disorot dan membuat dia jadi yang terpopuler. Polisi sita ganja dari Onad, kabar terbaru Jule hingga Acha Septriasa yang blak-blakan cerita soal perceraiannya juga tak kalah banyak dilihat. Ini … Baca Selengkapnya

Silaturahmi Sekber Gerakan Kedaulatan Suara Rakyat, Sekjen Partai Perindo Beberkan 3 Agenda Penting

Silaturahmi Sekber Gerakan Kedaulatan Suara Rakyat, Sekjen Partai Perindo Beberkan 3 Agenda Penting

Sekretariat Bersama (Sekber) Gerakan Kedaulatan Suara Rakyat baru saja mengadakan acara silaturahmi di kawasan Pondok Indah, Jakarta, pada Kamis malam (30/10/2025). Ferry Kurnia Rizkiyansyah, Sekjen DPP Partai Perindo, menjelaskan ada tiga poin utama yang dibahas dalam pertemuan partai-partai nonparlemen ini. Dalam pertemuan tersebut, disepakati bahwa Sekber ini akan dipimpin oleh Ketua Umum Partai Hanura, Oesman … Baca Selengkapnya

FIFGROUP Beberkan Alasan Dukung UMKM dengan Pembiayaan Tanpa Bunga

FIFGROUP Beberkan Alasan Dukung UMKM dengan Pembiayaan Tanpa Bunga

Di tengah kesuksesan transaksi otomotif yang mencapai Rp7,9 miliar di IMOS 2025, FIFGROUP ternyata agresif mendiversifikasi strategi mereka dengan fokus ke sektor UMKM. Mreka melihat UMKM sebagai tulang punggung ekonomi Indonesia. PT Federal International Finance (FIFGROUP), anak perusahaan Astra International Tbk, mengonfirmasi langkah strategis ini untuk memperlebar portofolio pembiayaan di luar otomotif. Meskipun performa di … Baca Selengkapnya

Kepala BGN Beberkan 690 SPPG telah Memegang Sertifikat Higienis

Kepala BGN Beberkan 690 SPPG telah Memegang Sertifikat Higienis

Rabu, 29 Oktober 2025 – 04:10 WIB Jakarta, VIVA – Badan Gizi Nasional (BGN) menyatakan bahwa 690 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) sudah memiliki Sertifikat Laik Higiene Sanitasi (SLHS). Baca Juga : Kepala BGN Sebut 690 Dapur MBG Sudah Punya Sertifikat Laik Higienis dan Sanitasi Kepala BGN, Dadan Hindayana, di Jakarta pada hari Selasa, mengatakan … Baca Selengkapnya

Efek ‘Purbaya’ Terasa? BI Beberkan Dampak Pencairan Rp200 Triliun ke Himbara

Efek ‘Purbaya’ Terasa? BI Beberkan Dampak Pencairan Rp200 Triliun ke Himbara

Sabtu, 25 Oktober 2025 – 06:13 WIB Bukittinggi, VIVA – Baru-baru ini, Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menempatkan dana sebesar Rp200 triliun dari Saldo Anggaran Lebih (SAL) ke lima bank dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara). Langkah ini bertujuan untuk memperkuat likuiditas perbankan dan mendorong penyaluran kredit ke sektor-sektor produktif. Baca Juga : Dedi Mulyadi … Baca Selengkapnya

Didu Beberkan KPK Dapat Periksa Siapa Pun Soal Dugaan Korupsi Whoosh

Didu Beberkan KPK Dapat Periksa Siapa Pun Soal Dugaan Korupsi Whoosh

Analis Kebijakan Publik Said Didu mengungkapkan pihak-pihak yang bisa diminta keterangan tentang proyek kereta cepat Whoosh. Menurutnya, data ini bisa dipakai KPK untuk menyelidiki ada tidaknya korupsi dalam proyek tersebut. “Saya menyebutkan peluang-peluangnya dan siapa saja yang bertanggung jawab untuk ditanya oleh KPK,” kata Said dalam program Rakyat Bersuara di iNews, Selasa (21/10/2025). Said menyoroti … Baca Selengkapnya

Purbaya Beberkan Rp234 Triliun Dana Pemda Mengendap di Bank DPR Desak Pemerintah Daerah Segera Belanjakan untuk Program Rakyat

Purbaya Beberkan Rp234 Triliun Dana Pemda Mengendap di Bank

DPR Desak Pemerintah Daerah Segera Belanjakan untuk Program Rakyat

loading… Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa mengungkapkan ada dana pemerintah daerah (pemda) sebesar Rp234 triliun yang masih mangkrak di bank. (Foto: Sindonews) **JAKARTA** – Anggota Komisi II DPR, Eka Widodo, menanggapi pernyataan Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa tentang dana pemda Rp234 triliun yang belum terpakai di bank. Menurutnya, dana sebesar itu harusnya segera dipakai untuk … Baca Selengkapnya