Prabowo Temui Jokowi di Kertanegara, Ada Agenda Apa?
Presiden Prabowo Subianto bertemu mantan Presiden Jokowi di rumah pribadinya di Jalan Kertanegara IV, Jakarta Selatan, hari Sabtu tanggal 4 Oktober 2025. Pertemuan ini bikin penasaran, ada apa ya? Sayangnya, pertemuan ini dilakukan secara tertutup. Menurut informasi dari ajudannya Jokowi, Kompol Syarif Muhammad Fitriansyah, acaranya udah dimulai jam 1 siang WIB dan sudah selesai juga. … Baca Selengkapnya