Hamas Sebut Pengembalian Jenazah Sandera Israel Mungkin Butuh Waktu
Hamas menyatakan bahwa pengembalian jenazah sandera-sandera Israel akan memerlukan waktu, dengan alasan sebagian terkubur di dalam terowongan yang hancur dan sebagian lagi berada di bawah reruntuhan gedung-gedung yang dibom. Pada hari Kamis, Hamas mengklaim bahwa proses pengembalian jenazah sandera Israel mungkin memakan waktu lebih lama, karena beberapa jenazah tertimbun di terowongan yang dihancurkan oleh Israel, … Baca Selengkapnya