Fiersa Besari Selamat dari Gunung Carstensz, Kondisinya Stabil dan Sudah Tiba di Timika
Senin, 3 Maret 2025 – 09:54 WIB Jakarta, VIVA – Fiersa Besari akhirnya muncul di media sosial setelah sempat hilang kabar akibat ikut dalam rombongan pendaki menuju Carstensz Pyramid atau Puncak Jaya di Papua. Baca Juga : Fiersa Besari Belum Ada Kabar, Istri: Pulang, Besok Ulang Tahun Fiersa Besari sempat membuat publik khawatir karena adanya … Baca Selengkapnya