HUT Ke-79 Polri: Upaya Kapolri Merangkul Buruh dan Tokoh Agama Diapresiasi
Kamis, 3 Juli 2025 – 15:22 WIB Jakarta, VIVA – Ada momen menarik dan berkesan saat peringatan Hari Bhayangkara ke-79 pada 1 Juli 2025. Polri di bawah pimpinan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berusaha tunjukkan bagian dari rakyat. Baca Juga: Polri Sebut KMP Tunu Pratama Jaya Sempat Hadapi Cuaca Buruk dan Gelombang Tinggi Sebelum Tenggelam … Baca Selengkapnya