Alasan Rudal Tomahawk AS untuk Ukraina Jadi ‘Garis Merah’ Rusia
Rusia menyatakan bahwa mereka sedang memantau dengan saksama permintaan Ukraina kepada Amerika Serikat untuk rudal jarak jauh “Tomahawk”, yang dapat meningkatkan kemampuan Kyiv untuk menyerang jauh ke dalam wilayah Rusia. Permintaan ini muncul di saat Presiden AS Donald Trump terlihat menggeser posisinya mengenai dukungan untuk Ukraina melawan Rusia. Hal ini disebabkan oleh rasa frustasinya yang … Baca Selengkapnya