Menteri Lingkungan Hidup Dorong PIK Kelola Sampah Secara Mandiri
Jakarta (ANTARA) – Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol Nurofiq meminta kawasan elite Pantai Indah Kapuk (PIK) yang mencakup sebagian Jakarta Utara dan Jakarta Barat untuk membantu Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dengan mengelola sampahnya sendiri. "Dengan populasi sekitar 300 ribu orang, PIK bisa menghasilkan kurang lebih 150 ton sampah per hari," ujarnya saat berkunjung ke pasar … Baca Selengkapnya