Prabowo: Saya Bersedia Berkorban untuk Negara, Tidak Takut dengan Mafia
Presiden Prabowo Subianto menyatakan tekadnya untuk terus memerangi koruptor di Indonesia. Dalam sebuah acara di Plaza Insan Berprestasi Kantor Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen), Jakarta Pusat, Prabowo menegaskan bahwa ia tidak akan mundur dalam menghadapi koruptor. Bahkan, ia siap mempertaruhkan nyawanya demi membasmi koruptor tersebut. Menurut Prabowo, ia tidak gentar menghadapi mafia korupsi dan … Baca Selengkapnya