Pemprov Jabar Mengancam Akan Mencopot Kepsek Jika Terbukti Mengadakan Studi Tour
Kamis, 27 Februari 2025 – 11:45 WIB Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat (Jabar) Herman Suryatman. Foto: Ridwan Abdul Malik/JPNN.com jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG – Seluruh kepala sekolah (kepsek) di Jawa Barat, baik itu SMA atau SMK negeri, terancam dicopot dari jabatannya jika terbukti menggelar study tour. Pemerintah provinsi pun kini sudah melakukan pendataan sekolah mana … Baca Selengkapnya