Pengadilan Banding Tolak Upaya Trump untuk Mencopot Lisa Cook dari The Fed Jelang Keputusan Suku Bunga
Pengadilan banding memutuskan hari Senin bahwa Lisa Cook dapat tetap menjadi anggota dewan gubernur Federal Reserve (The Fed). Ini menolak upaya Presiden Donald Trump untuk memecat dia sebelum pemungutan suara penting tentang suku bunga. Pemerintahan Trump diperkirakan akan cepat mengajukan banding ke Mahkamah Agung sebagai upaya terakhir untuk mencopot Cook. Rapat dua hari The Fed … Baca Selengkapnya