Hukum Rimba Menggantikan Hukum Internasional
Minggu, 4 Januari 2026 – 00:25 WIB Jakarta, VIVA – Mantan Wamenlu RI, Dino Patti Djalal, menyatakan bahwa serangan Amerika Serikat ke Venezuela dan penangkapan Presiden Nicolas Maduro menandakan bahwa hukum internasional sudah digantikan oleh hukum rimba. Baca Juga: Venezuela Sebut Serangan AS Ancam Perdamaian dan Stabilitas Internasional Dalam postingannya di platform X pada Sabtu, … Baca Selengkapnya