Sidang Dakwaan Nadiem Makarim, Tertunda Dua Kali, Akhirnya Digelar Besok
Nadiem Makarim. Foto/Dok SindoNews JAKARTA – Sesudah ditunda dua kali, sidang perdana untuk mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim akhirnya dijadwalkan. Sidang pembacaan dakwaan kasus korupsi pengadaan laptop chromebook ini akan digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada Senin (5/1/2026). Juru Bicara Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, … Baca Selengkapnya