LBH GP Ansor Memerintahkan Anggotanya Untuk Mendampingi Mahasiswa Demonstran yang Ditahan Polisi
Lembaga Bantuan Hukum (LBH) GP Ansor meminta seluruh jaringannya untuk terlibat aktif dalam advokasi dan pendampingan bagi mahasiswa demonstran yang ditahan agar mereka mendapatkan perlakuan adil dan hak-haknya tidak diabaikan. LBH GP Ansor menginstruksikan seluruh kantor wilayah dan cabang yang berjumlah sekitar 180 di seluruh Indonesia untuk aktif membuka pengaduan bagi masyarakat yang mengalami tindakan … Baca Selengkapnya