Boneka aksi ChatGPT: Apa yang menjadi perhatian?
Liv McMahon & Imran Rahman-Jones Reporter teknologi Robert Timothy/BBC/ChatGPT Kiri: Editor teknologi BBC, Zoe Kleinman. Kanan: Boneka aksi AI-nya Ketika menjelajahi media sosial, Anda mungkin baru-baru ini melihat teman dan keluarga muncul dalam ukuran mini. Ini bagian dari tren baru di mana orang menggunakan alat kecerdasan buatan generatif (AI) seperti ChatGPT dan Copilot untuk memaket … Baca Selengkapnya