Pemasangan Charger Rumah Wuling Hanya Memakan Waktu 7 Hari
Kebutuhan akan pengisian daya kendaraan listrik di rumah semakin meningkat seiring dengan pertumbuhan pengguna mobil listrik di Indonesia. Menyadari hal tersebut, Wuling Motors (Wuling) menjalin kerja sama dengan PT Haleyora Power melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dalam ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025. Kolaborasi ini bertujuan untuk memastikan pemasangan perangkat pengisian daya di … Baca Selengkapnya