Pemicu Penusukan 3 Warga di Lombok Timur saat Malam Tahun Baru
Tiga warga terluka parah setelah kena bacok oleh sekelompok orang pada malam Tahun Baru 2025 di Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB). Personel Polres Lombok Timur masih menyelidiki kasus dugaan pengeroyokan dan pembacokan tersebut. “Kasus dugaan pengeroyokan itu sedang dalam penyelidikan,” kata Kasi Humas Polres Lombok Timur AKP Nicolas Oesman di Lombok Timur, Rabu (1/1/2025). … Baca Selengkapnya