Momentum Damai Pilkada, Cawagub Suswono Melakukan Ibadah Umrah

loading… Cagub Jakarta Suswono saat berorasi dalam kampanye akbar RIDO bertajuk Satu1n Jakarta di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Sabtu (23/11/2024). FOTO/ARIF JULIANTO JAKARTA – Pilkada 2024 akan memasuki masa tenang mulai besok, Minggu (24/11/2024). Calon Wakil Gubernur Jakarta Nomor Urut 1, Suswono akan mengisi masa tenang Pilkada dengan beribadah umrah. “Saya insyaAllah besok mau umrah,” … Baca Selengkapnya

Pilihan Suswono dalam Menghadapi Konflik Agraria di Jakarta

Minggu, 17 November 2024 – 23:31 WIB Jakarta, VIVA – Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Nomor Urut satu, Suswono membeberkan beberapa gagasan dalam mengatasi konflik agraria di Jakarta dengan mengedepankan aspek keadilan. Baca Juga : Soal Urus Sampah di Jakarta, Suswono Pilih Cara Ini Ketimbang Retribusi “Kami mengedepankan aspek keadilan. Peninjauan masalah akan dilakukan dengan memperhatikan … Baca Selengkapnya

Ridwan Kamil dan Suswono Berangkat Bersama ke Lokasi Debat Terakhir

Calon Gubernur-Wakil Gubernur Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil-Suswono menghadiri kegiatan debat terakhir Pilkada Jakarta 2024. Pasangan yang dikenal RIDO ini berangkat menuju arena debat di Hotel Sultan dari Hotel Artotel Senayan, Jakarta Pusat. Keduanya kompak mengenakan kemeja berwarna putih, hanya saja Ridwan Kamil sedikit berbeda lantaran pakaiannya dibalut jas hitam. Ridwan Kamil menumpangi mobil … Baca Selengkapnya

Komitmen Suswono dalam Memerangi Perjudian Online di Jakarta

\” loading… Calon Wakil Gubernur Jakarta nomor urut 1 Suswono berkomitmen memberantas judi online (judol) khususnya di wilayah Jakarta. Foto: SINDOnews/Riana Rizkia JAKARTA – Calon Wakil Gubernur (cawagub) Jakarta nomor urut 1 Suswono berkomitmen memberantas judi online (judol) khususnya di wilayah Jakarta. Praktik judi online harus dihentikan dari pribadi masing-masing karena terkadang para pelaku seolah … Baca Selengkapnya

Kunjungan Suswono ke Taklim Muthmainnah Hulwani untuk Meningkatkan Kesejahteraan Umat

Cawagub DKI Jakarta Suswono. Dok: source for JPNN. jpnn.com, JAKARTA – Calon Wakil Gubernur Jakarta, Suswono menghadiri taklim bulanan “Muthmainnah Hulwani\” di Pondok Pinang, Jakarta Selatan, bersama Ketua DPRD DKI Jakarta, Muhammad Khoirudin, dan anggota DPR RI, Kurniasih Mufidayati. Acara yang diprakarsai oleh Ustadzah Zainab dan Ustadzah Umamah Hulwani itu dihadiri ratusan jemaah yang penuh … Baca Selengkapnya

Wakil Gubernur Suswono Menyebut Urban Farming Sebagai Solusi untuk Menambah Pasokan Pangan di Jakarta

Cawagub Suswono bersama warga Gang Haji Muhammad, Jalan Lenteng Agung Raya, Srengseng Sawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Jumat (1/11/2024). FOTO/SINDOnews/ARI SANDITA JAKARTA – Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Jakarta, Suswono menyebutkan, pasokan pangan di Jakarta saat ini terbilang rawan, yang mana 98% pasokan pangan berasal dari luar. Maka itu, urban farming menjadi salah satu solusi menambah pasokan … Baca Selengkapnya

Suswono Akan Mendorong Pendidikan Keterampilan bagi Siswa untuk Memenuhi Kebutuhan Global

“ loading… Cawagub nomor urut 1, Suswono bakal menggalakkan pendidikan keterampilan kepada para siswa. Foto/SINDOnews JAKARTA – Calon Wakil Gubernur (Cawagub) nomor urut 1, Suswono bakal menggalakkan pendidikan keterampilan kepada para siswa sesuai kebutuhan kerja di tingkat global. Dengan keterampilan sesuai permintaan global, para siswa nantinya dapat bekerja ke luar negeri. \”Pendidikan keterampilan sesuai permintaan … Baca Selengkapnya

Ridwan Kamil dan Suswono Fokus Beradu Ideologi

Pasangan Cagub-Cawagub Jakarta Nomor Urut 1 Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) akan mengedepankan adu gagasan selama masa kampanye Pilkada 2024. Sebab, menurut Ridwan Kamil (RK), gagasannya yang berkualitas wajib dihadirkan dalam Pilkada Jakarta. “Pasangan RIDO komitmen dan fokus pada adu gagasan dan mengintruksikan kepada pendukung-pendukung seperti yang tadi dideklarasikan,” ucap RK usai menghadiri Deklarasi Kampanye Damai di … Baca Selengkapnya

Hasil Survei LSI Menunjukkan Elektabilitas Suswono Lebih Rendah dari Dharma-Kun

Survei terbaru mengenai pemilihan gubernur DKI Jakarta telah dirilis oleh Lembaga Survei Indonesia (LSI) dengan judul ‘Pengaruh Anies di Pilgub Jakarta’. Hasil survei tersebut memperlihatkan elektabilitas para calon gubernur dan wakil gubernur menjelang Pilgub 2024. Salah satu temuan menarik dari survei tersebut adalah elektabilitas Calon Wakil Gubernur Suswono, yang merupakan pasangan dari Ridwan Kamil. Suswono … Baca Selengkapnya