Israel Desak Pembebasan Seluruh Sandera Gaza, Ragu-Ragu Soal Proposal Gencatan Senjata
Seorang pejabat Israel menyatakan bahwa negaranya menuntut pembebasan seluruh 50 sandera yang ditahan di Gaza, sehingga memunculkan keraguan apakah Israel akan menerima proposal gencatan senjata 60 hari yang disetujui Hamas pada Senin. Pejabat itu menambahkan bahwa sikap Israel tersebut “sesuai dengan prinsip-prinsip yang ditetapkan kabinet untuk mengakhiri perang”, tanpa secara eksplisit menolak rencana dari mediator … Baca Selengkapnya