Dominasi Dagang AS Segera Mulai Retak
Pada tahun 2026, para pemimpin mitra dagang (mantan) Amerika akan harus menghadapi konsekuensi politik dari tarif timbal balik. Tarif pada dasarnya adalah pajak yang dibayar konsumen, dan jika ada satu hal yang diajarkan empat tahun terakhir, ialah bahwa publik tidak akan memaafkan politisi yang memimpin selama periode kenaikan harga, apapun penyebabnya. Untungnya bagi prospek politik … Baca Selengkapnya