Polda Jatim Mengungkap Kronologi Anggota Polres Pacitan Memperkosa Tahanan Perempuan
Kabid Humas Polda Jatim Kombes Jules Abraham Abast (kiri) menjelaskan tentang update kasus anggota Polres Pacitan yang memerkosa tahanan perempuan. Foto: Source for JPNN jatim.jpnn.com, SURABAYA – Polda Jatim mengungkap kronologi anggota Polres Pacitan berinisial LC mencabuli dan memerkosa tahanan perempuan berinisial PW di dalam sel. Pencabulan yang dilakukan oleh Penjabat sementara (Ps) Kasat Tahti … Baca Selengkapnya