LSF RI Luncurkan Situs Film Inklusif untuk Semua, Termasuk Penyandang Disabilitas
Jakarta (ANTARA) – Lembaga Sensor Film Republik Indonesia (LSF RI) telah meluncurkan situs web baru untuk meningkatkan akses informasi dan literasi film bagi semua warga, termasuk penyandang disabilitas. “LSF sebagai lembaga negara yang mendukung industri film harus menyediakan data yang bisa diakses oleh semua orang, bagaimanapun cara mereka mengaksesnya,” kata Ketua LSF, Dr. Naswardi, MM, … Baca Selengkapnya