Shin Tae-yong Siapkan Rencana Terbaik dalam Pertandingan Penting Indonesia vs Filipina
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong berkomitmen memberikan hasil terbaik pada laga penentu melawan Filipina dalam penyisihan grup B Piala AFF 2024. Pertandingan yang akan digelar di Stadion Manahan Solo, Sabtu (21/12), menjadi krusial bagi langkah Garuda menuju fase berikutnya. “Besok adalah penentuan apakah kami lolos atau tidak. Kami akan bekerja keras dan berusaha meraih hasil … Baca Selengkapnya